SELAMAT DATANG DIBLOG SAYA MOHON MAAF JIKA ADA KESALAHAN DALAM PENULISAN
Kesehatan Gigi: Personal Hygiene

Selasa, 12 November 2019

Personal Hygiene


Pengertian Personal Hygiene

Hygiene berasal dari bahasa Yunani yang berarti sehat
Personal berarti individu atau perseorangan
Personal Hygiene adalah suatu tindakan untuk memelihara kebersihan dan kesehatan seseorang untuk kesejahteraan fisik dan psikis



Tujuan Personal Hygiene
  • Meningkatkan derajat kesehatan
  • Memlihara kebersihan diri
  • Memperbaiki Personal Hygiene
  • Pencegahan penyakit
  • Meningkatkan percaya diri
  • Menciptakan keindahan



Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Personal Hygiene
       Body Image
       Aktivitas Sosial
       Status Sosial Ekonomi
       Pengetahuan
       Budaya
       Kebiasaan Seseorang
       Kondisi Fisik

Pengkajian Oral Hygiene
•         Pengkajian perawat pada klien dimulai dari bibir, gigi, mucosa, gusi, langit2 dan lidah
•         Perhatikan texture, hidrasi, warna dan adanya luka
•         Perabaan adanya nyeri oleh peradangan gusi atau gangguan pada gigi
          Klien yang tidak teratur oral hygiene dapat di karenakan karies gigi, halitosis, 
          peradangan pada gusi

Masalah-masalah Kesehatan Gigi
Karies Gigi
Periodondal diseases
Halitosis
Stomatitis
Glosistis
ginggivitis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar